Mobil Sporty Honda: Honda Crv 2015

Otomotif - Nama produsen Honda di Indonesia memang telah mendapat kepercayaan penuh dari masyarakat. Sehingga tidak heran produsen mobil Honda di Indonesia mendapat konsumen yang banyak. Sehingga produsen Honda tidak enggan dalam mengeluarkan produknya di Indonesia, yang tentunya telah di nantikan oleh konsumen di Indonesia. Salah satu generasi Honda yang terbaru adalah CR-V 2015 yang pertama kali diluncurkan dalam ajang Paris Motor Show yang diadakan di Kota Paris Prancis. Nah bagi anda yang sedang menginginkan mobil yang cocok untuk anda kendarai silahkan simak ulasan berikut ini mengenai Spesifikasi dan harga mobil honda CRV di bawah ini.

    Spesifikasi Mobil Sporty Honda: Honda CR-V    

Mobil Sporty Honda: Honda Crv 2015

   Spesifikasi Honda CRV 2015   

Salah satu keluaran produsen Honda, yaitu CRV 2015 ini merupakan salah satu jenis mobil yang termasuk Sport Utility Vehicle. Mobil ini merupakan mobil yang telah mengalami perbaikan dan pembaharuan dari generasi CRV sebelumnya. Namun CRV 2015 ini tentunya telah memiliki beberapa inovasi yang tergolong masih dari golongan versi facelift. Jenis mobil ini memiliki karakter yang stylish namun tetap terlihat maskulin. Dengan demikian mobil ini memiliki daya tarik tersendiri bagi para konsumennya. Dengan Spesifikasi dan harga mobil honda CRV  yang sesuai dan terbaik mobil CRV 2015ini dinobatkan menjadi mobil SUV terbaik oleh majalah motor Trend. 

Penghargaan yang dimilikinya tentu beralasan, dengan teknologi terbarunya  CRV 2015 bisa bermanuver di jalanan pada medan apapun. Selain itu terdapat teknologi sistem transmisi continuoly variable transmission yang tentunya membuat konsumen menjadi mudah dalam mengendarai. Selanjutnya juga terdapat kamera yang digunakan untuk meningkatkan keamanan dalam sistem safety. Dilihat dari desain exteriornya, CRV 2015 ini memiliki desain dan tampilan body yang kokoh. Tampilan mobilnya pun cukup gahar dengan head lamp dengan moncong yang tegas serta garis-garis siluet yang terdapat pada body yang terlihat pada seluruh fisik. Dengan demikian desain mobil ini tampak lebih jelas dan tajam. Di lihat dari segi bumpernya, terdapat desain yang sport dengan sudut lampu fog yang terlihat lonjong dan menyirip. Pada bagian depan ini menggunakan fitur lampu LED Daytime Running Light, dimana memiliki kelebihan dalam menampilkan cahaya yang terang. Itulah beberapa Spesifikasi dan harga mobil honda CRV.

Mobil Sporty Honda: Honda Crv 2015
.
Selanjutnya pada ulasan Spesifikasi dan harga mobil honda CRV kali ini akan membahas lebih lanjut mengenai desain interiornya. CRV 2015 ini menampilkan desain interior yang futuristic dan juga modern. Pada bagian dashboardnya terdapat banyak tombol fungsi yang di bagian tengahnya terdapat layar 7” yang menawan. Setir kendalinya menggunakan fitur steering Wheel Mounted Controls yang memudahkan pengemudinya. Dimana keuntungan dari fitur ini pengemudi bisa mengatur musik, menjawab telepon dengan Bluetooth atau mengakses sistem navigasi tanpa melepas setir kendalinya. Anda juga bisa menikmati fitur Multi Functional Center console, GPS, Bluetooth, dan Pandora Internet Radio. Pada bagian mesinnya menggunakan Inovasi mesin 4 silinder terbaru dengan teknologi i-VTEC 2.4 liter yang mampu menghasilkan 185 tenaga kuda dengan torsi 245 NM. Selain itu juga menggunakan roda penggerak AWD dengan transmisi versi manual dengan 6 gigi. 

   Harga CRV 2015 Terbaru   

Mobil Sporty Honda: Honda Crv 2015

Mobil yang dilengkapi dengan sistem keamanan, yaitu Collision Mitigation Braking System ini memang sangat nyaman dikendarai. Hal itu dikarenakan mobil ini memiliki sensor ketika terdeteksi terdapat objek di depannya yang memungkinkan terjadinya kecelakaan. Selain itu mobil ini juga dilengkapi dengan Airbags yang berada di depan dan samping serta dilengkapi dengan Rovellor Sensor. Juga terdapat pengereman ABS dan EBD yang melindungi mobil dari tumbukan. Nah dengan spesifikasi yang unggul mobil ini dihargai dengan budget sebesar Rp 295.000.000. 

Jangan Lewatkan Info Mobil Honda Terbaru Lainnya :
Terima kasih telah membaca informasi diatas. Itulah Spesifikasi dan harga mobil honda CRV yang bisa sahabat otodaeng.com jadikan referensi. Semoga bermanfaat. 
Mobil Sporty Honda: Honda Crv 2015 Mobil Sporty Honda: Honda Crv 2015 Reviewed by Unknown on 12:00 PM Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.